Headlines

Latest posts

PRATICA (Pramuka MTI Canduang) berhasil menggelar kegiatan tahunan KIJANG (Kreatif, Inovatif, dan Jujur Antar Penggalang) pada Senin sampai Selasa, 28-29 Oktober 2024.

PRATICA Sukses Gelar KIJANG 2024: Meriahkan Hari Santri dan Sumpah Pemuda

Canduang, MTI-C News – Bertepatan dengan peringatan Hari Santri dan Sumpah Pemuda, PRATICA (Pramuka MTI Canduang) berhasil menggelar kegiatan tahunan KIJANG (Kreatif, Inovatif, dan Jujur Antar Penggalang) yang bertempat di Ponpes MTI Canduang kabupaten Agam, Sumatera Barat pada Senin sampai Selasa, 28-29 Oktober 2024. Dalam suasana penuh semangat dan kekeluargaan ivent bergengsi ini menjadi ajang…

Cara Mengakses CCTV Asrama Putra MTI Canduang

Untuk meningkatkan pengawasan di Asrama Putra di MTI Canduang, wali santri sudah bisa mengakses CCTV. Pelajari tutorialnya disini.Pertama, silahkan di simpan dulu QR Code berikut ke galeri Smartphone anda, dengan cara klik dan tahan kemudian pilih “save / simpan”, Setelah itu silahkan download aplikasi SuperLive Plus di Playstore, klik disini Kemudian klik “Install”. Setelah selesai…

Visitasi Akreditasi MAS TI CANDUANG Tahun 2023

Justic, MTI Canduang-Senin (16/10) MTI Canduang kedatangan tim asesor akreditasi selama 2 hari, yang disambut di auditorium Syekh Sulaiman Arrasuli Hari pertama pada Senin,16 Oktober 2023 penyambutan yang dibawakan oleh MC Fatiya Aliya Abdullah dan Zakiya Adila. Kemuadian di mulai dengan pembacaan ayat suci Al-Qur’an oleh M. Febri Haikal dan pembacaan do’a oleh Habiburrahman, dilanjutkan…